Tempat Informasi Terbaru Seputar Download Software dan Games Full Version.

Membuat Tabel Seperti Tabel Google


Cara Membuat Tabel Seperti Tabel Google
Saya akan share tentang cara membuat tabel saat posting di Blogger seperti tabel yang dimiliki oleh Google Support. Membuat tabel keren ini menggunakan dua source kode, yaitu CSS dan HTML. Dimana kode CSS akan disisipkan pada template blogger, sedangkan kode HTML yang akan disisipkan pada postingan Blog kita. Kode CSS dan HTML ini murni saya dapatkan dari halaman Google Support. So, tanpa panjang lebar mari kita simak cara membuat tabel mirip tabel yang dimiliki oleh Google.com.

Tahap Pertama:

1. Login ke Blogger > Template > Edit HTML
2. Jangan lupa centang "Expand Template Widget"
3. Cari kode ]]></b:skin> lalu sisipkan kode CSS berikut ini tepat di atas ]]></b:skin>
<!-- Nice Table Mainbom.com-->
table th {
    padding-top: 7px;
    text-align: left;
}
.nice-table {
    border-collapse: collapse;
    border-spacing: 0;
}
.nice-table tr:first-child th {
    border-top: 0 none;
}
.nice-table th:first-child {
    border-left: 0 none;
}
.nice-table tr:first-child th:last-child {
    border-right-color: #5C6785;
}
.nice-table th {
    background-color: #5C6785;
    color: white;
    font-weight: bold;
}
.nice-table th, .nice-table td {
    border: 1px solid #EBEBEB;
    padding: 3px 10px;
}
.nice-table td {
    background-color: #E6E6E6;
    border-color: #E5E5E5 #CCCCCC #E5E5E5 #E5E5E5;
    color: #444444;
}
.nice-table td:last-child {
    border-right-color: #E5E5E5;
}
.nice-table tr:nth-of-type(2n) td {
    background-color: #FFFFFF;
    border-right-color: #E5E5E5;
}
.nice-table.spaced-table td, .nice-table.spaced-table th {
    padding: 10px;
}
.nice-table.wide {
    width: 95%;
}
.nice-table.narrow {
    width: 75%;
}
.nice-table.narrower {
    width: 50%;
}
.nice-table.narrowest {
    width: 35%;
}
<!-- Nice Table Mainbom.com-->
4. Klik Simpan template

Tahap Kedua:

Tahap kedua adalah saat anda membuat postingan Blogger yang akan menggunakan tabel, pastikan edit entri pada mode HTML bukan "Compose". Untuk membuat tabelnya silahkan ikuti contoh kode di bawah ini
<table class="nice-table" width="100%" ><tbody>
<tr> <th>Header 1</th> <th>Header 2</th> <th>Header 3</th> </tr>
<tr> <td>kolom 1 baris 1</td> <td>kolom 2 baris 1</td> <td>kolom 3 baris 1</td> </tr>
<tr> <td>kolom 1 baris 2</td> <td>kolom 2 baris 2</td> <td>kolom 3 baris 2</td> </tr>
<tr> <td>kolom 1 baris 3</td> <td>kolom 2 baris 3</td> <td>kolom 3 baris 3</td> </tr>
<tr> <td>kolom 1 baris 4</td> <td>kolom 2 baris 4</td> <td>kolom 3 baris 4</td> </tr>
</tbody> </table>
Ini adalah contoh tabel dengan 3 kolom dan 4 baris
Header 1 Header 2 Header 3
kolom 1 baris 1 kolom 2 baris 1 kolom 3 baris 1
kolom 1 baris 2 kolom 2 baris 2 kolom 3 baris 2
kolom 1 baris 3 kolom 2 baris 3 kolom 3 baris 3
kolom 1 baris 4 kolom 2 baris 4 kolom 3 baris 4

Catatan:
  • Jika ingin menambah atau mengurangi jumlah kolom dan baris, silahkan mengedit dengan memperhatikan kode <td> dan <tr>
  • Disetiap kolom akan ada kode <td> dan </td>
  • Disetiap baris akan ada kode <tr> dan </tr>
  • "Tahap Pertama" cukup dilakukan sekali saja, dan "Tahap Kedua" dilakukan setiap membuat tabel
  • Ada pertanyaan silahkan komentar.
Sumber

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Membuat Tabel Seperti Tabel Google

  • Software AutoVisitors AutoVisitors yang satu ini mampu mendatangkan banyak pengunjung pada blog / website kita. Sangat berguna dong pastinya :D Visitor Online Jingling Jalankan apli ...
  • cpanel x gratissangat jarang hosting yang memberikan fasilitas "cpanel x" secara gratis. tapi saya mempunyai beberapa hosting yang memberikan "cpanel x" secara gratis.silakan disimak d ...
  • Meningkatkan Pagerank dengan Admin Spot-Backlink Booster 1.0 Admin Spot Backlink Booster adalah sebuah software SEO Booster yang berfungsi meningkatkan PageRank suatu blog maupun web melalui Backlink. Admin Spot Backlink Booster ...
  • Auto BacklinkBacklink adalah link/alamat website/blog anda yang terletak pada website/blog lain. Backlink ini berguna banget buat menaikkan ranking anda di search engine kayak g ...
  • Cara Optimasi Gambar/Image di Blogger Optimasi sangatlah penting untuk membuat blog itu menjadi professional. Optimasi gambar/image sangatlah penting karena apabila orang ingin mencari gambar akan menj ...